Kondisi Gunung Semeru Pasca Erupsi
Asap kawah utama berwarna putih dengan intensitas sedang tinggi sekitar 50-100 meter dari puncak Gunung Semeru. Foto: Tirto.id |
Hingga Jumat, 4 November 2020, aktivitas Gunung Semeru yang berada di wilayah Jawa Timur masih cukup tinggi.
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) menjelaskan pada periode pengamatan pukul 00:00-06:00 WIB teramati asap kawah utama berwarna putih dengan intensitas sedang.
PVMBG melaporkan, dalam pengamatan visualnya, Gunung Semeru tertutup Kabut 0-II. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga mendung, angin lemah hingga sedang ke arah utara, timur laut, selatan dan barat daya.
Baca juga: Menapaki Jejak Letusan Tambora
Kondisi klimatologi, cuaca cerah hingga mendung, angin lemah hingga sedang ke arah utara, timur laut, selatan dan barat daya. Suhu udara sekitar 22-30°C.
Kegempaan, 7 kali gempa Letusan/Erupsi dengan amplitudo 11-16 mm, dan lama gempa 34-80 detik.
4 kali gempa Guguran dengan amplitudo 3-9 mm dan lama gempa 35-65 detik.
3 kali Harmonik dengan amplitudo 3-7 mm, dan lama gempa 1985-4210 detik.
1 kali gempa Vulkanik Dalam dengan amplitudo 16 mm, S-P 1 detik dan lama gempa 50 detik.
* Info ini local trip susun dari berbagai sumber
Post a Comment